Night Diamond Bloody Red - Busy

Rabu, 26 Juni 2013

PERSAMAAN DAN PERBEDAAN KETIGA TEST UJI SATU SAMPEL ( BINOMIAL TEST, CHI-KUADRAT DAN KOLMOGOROV-SMIRNOV TEST)


Binomial Test
Chi-Kuadrat
Kolmogorov-smirnov
persamaan
·  Hanya memiliki 1 sampel
·  Goodness-of-fit
·  digunakan untuk menguji apakah frekuensi-frekuensi yang kita amati pada sampel berasal dari populasi yang kita teliti.
·  Hanya memiliki 1 sampel
·  Goodness-of-fit
·  digunakan untuk menguji apakah frekuensi-frekuensi yang kita amati pada sampel berasal dari populasi yang kita teliti.
·  Hanya memiliki 1 sampel
·  Goodness-of-fit
·  digunakan untuk menguji apakah frekuensi-frekuensi yang kita amati pada sampel berasal dari populasi yang kita teliti.
perbedaan
·  Hanya terdiri dari 2 kelas
·  Berdistribusi binomial
·  N <25
·  Jika N>25, mendekati distribusi normal
·  Data : Nominal

·  Hampir sama dengan Binomial-test, perbedaan terletak pada  jumlah kategori yaitu 2 kelas atau lebih.
·  Jumlah sampel besar

·  Data : Ordinal
·  Mengetahui apakah perbedaan distribusi antara frekuensi kumulatif yang diobservasi  dan frekuensi kumulatif yg diharapkan signifikan.
·  Mengetahui apakah perbedaan yg terjadi tersebut hanya terjadi secara signifikan atau tidak.
·  Lebih fokus terhadap penyimpangan (deviasi) terbesar

1 komentar:

Posting Komentar

My Blog List

Footer Widget 1

Total Tayangan Halaman

Footer Widget 3

Blogger templates

Blogger templates

Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

Footer Widget 2

About Me

Search

Popular posts